Download Software ZOOM
Online learning merupakan suatu sistem
pembelajaran yang dapat memfasilitasi siswa belajar lebih luas, lebih banyak
dan bervariasi. Melalui fasilitas yang disediakan oleh sistem tersebut, siswa
dapat beelajar kapan dan dimana saja tanpa terbatas oleh jarak, ruang dan
waktu.
Pengertian belajar online adalah suatu
pembelajaran yang dilakukan secara elektronik dengan menggunakan media berbasis
komputer serta sebuah jaringan. Belajar online juga sering dikenal dengan
istilah pembelajaran elektronik, e-Learning, on-line learning, ataupun virtual
learning.
Telekonferensi dalam telekomunikasi merupakan
pertemuan berbasis elektronik secara langsung (Live) diantara dua/lebih
partisipan manusia atau mesin yang dihubungkan melalui sistem telekomunikasi
yang biasanya berupa saluran telepon. Salah satu software telekonferensi yang
massive digunakan selama pandemi ini ialah ZOOM.
ZOOM merupakan aplikasi dengan menggunakan video. Aplikasi tersebut dapat digunakan pada berbagai perangkat seluler, desktop, hingga telepon dan sistem ruang. Pada umumnya aplikasi ini dgunakan untuk virtual meeting, sekarang banyak digunakan menjadi media pembelajaran jarak jauh selama pandemi ini. Sayangnya, jika ingin menggunakan aplikasi ini secara unlimited diperlukan berlangganan, tetapi versi gratisnya masih dapat digunakan untuk converence selama 40 menit dengan jumlah partisipan maksimum 100 orang.
1. - AMD A6 or Intel Celeron later
2. - Integrated Gpu intel HD 4400 or later
3. - RAM 512 Mb or later
4. - HDD storage 200 MB or later
Berikut link download aplikasi zoom :
DOWNLOAD DISINI!!!!
0 Komentar